CCTV
BIMBINGAN TEKNIS END USER TRAINING SAKTI MODUL PELAPORAN TAHUN 2022 - Pengadilan Agama Batang
Berita Peradilan

BIMBINGAN TEKNIS END USER TRAINING SAKTI MODUL PELAPORAN TAHUN 2022

BIMBINGAN TEKNIS END USER TRAINING SAKTI MODUL PELAPORAN TAHUN 2022

Bertempat di Aula KPPN Pekalongan, Rabu 8 Juni 2022 dilaksanakan Bimbingan Teknis EUT SAKTI Modul Pelaporan Tahun 2022. Yang hadir dalam kesempatan kali ini adalah pengguna user modul pelaporan bapak Karno atau admin kesekretariatan Pengadilan Agama Batang.

WhatsApp Image 2022 06 08 at 09.45.39

Perlu diketahui sebelumnya bahwa aplikasi SAKTI terdiri dari 9 modul yang pada awal tahun 2022 telah digunakan 7 modul. Dalam sambutannya Kepala KPPN menyampaikan apresiasi kepada seluruh peserta yang telah mampu beradaptasi dengan baik dalam penggunaan aplikasi SAKTI 7 modul sebelumnya. Dan berharap kedepan para peserta juga mampu untuk segera memahami untuk modul pelaporan kali ini mengingat saat ini banyak sekali nutrisi dan vitamin pembelajaran yang didapat secara luas dan komprehensif. Semoga Pengadilan Agama Batang dapat melaksanakan Pengelolaan Keuangan Negara secara efektif, transparan dan akuntabel.

WhatsApp Image 2022 06 08 at 10.27.27

Check Also
Close
Back to top button
Survey